Buku Kerja Wakil Kurikulum Sekolah Dalam Perspektif Konsep Dan Pengembangan Berbasis Kinerja

Status :
Stok Tersedia
Kategori :
Pendidikan
Rp. 63.000 Rp. 70.000
Qty :

Judul : Buku Kerja  Wakil Kurikulum Sekolah Dalam Perspektif Konsep Dan Pengembangan Berbasis Kinerja

Nama Penulis: Rosi Susanti, S.Pd., M.Si., Ahmad Topan, S.Pd., M.Pd.
Sinopsis : Dalam rangka melaksanakan tugas pook sebagai wakil kurikulum sekolah, maka diperlukan pemahaman yang komprehensif terkait dasar hukum yang ditetapkan berupa peraturan pemerintah maupun perturan mentri pendidikan dan kebudayaan. Hal ini dilakukan agar tujuan dari pendidikan dapat tercapai dengan baik. Tugas pokok wakil kurukulum dilaksanakan berdasarkan Peraturan Mentri Pendidikan Nasional Nomor 19 Tahun 2007 tentang Standar Pengelolaan Pendidikan. Selain itu untuk mempermudah wakil kurikulum sekolah melaksanakan tugasnya, maka seyogia-nya disusun perangkat administrasi berbentuk buku kerja wakil kurikulum sekolah berbasis kinerja.